Tag Archives: madu ternak

Karakteristik Madu Hutan

Madu Hutan dari alwadeyonline.com| Dikatakan sebagai suplemen alami yang di peroleh di hutan hutan yang di hasilkan oleh lebah yang membuat sarang sarang mereka baik di pohon pohon maupun goa yang berada disekitar hutan. Jenis lebah yang sering dan bayak berada di hutan hutan adalah jenis lebah Apis dorsata atau juga di sebut dengan lebah liar. Lebah ini membuat lebah lebah pada pohon pohon yang tinggi besar seperti pohon sialang di riau dan pohon pelawan di daerah belitiung. Setiap madu yang dihasilkan dari hutan berbeda karakteristiknya baik dari segi warna, rasa dan kandungan yang ada didalam madu tersebut. Continue reading

Madu Hutan dari Pohon Perepat Belitung

Seperti kita ketahui bahwa khasiat madu sudah terkenal sejak dulu untuk baik untuk kesehatan tubuh manusia maupun untuk pengobatan. Sayangnya saat ini banyak madu yang beredar dipasaran sudah banyak yang palsu atau asli tetapi palsu mengapa demikian bisa jadi madu tersebut campuran dari madu yang dicampur zat kimia atau yang palsu dimana madu tersebut benar benar di buat dari bahan kimia. Kondisi yang ada di pasaran membuat banyak masyarakat merasa takut untuk mengkonsumsi baik berupa madu hutan dari alwadeyonline.com ataupun madu ternak. Padahal seperti kita ketahui bahwa Indonesia merupakan negara yang memiliki potensial sebagai penghasil madu yang terbesar karena memiliki hutan dan sumber daya hayati yang berlimpah ruah.

Continue reading

Madu Hutan dan Pohon Sialang di Sumatera

Madu hutan dari alwadeyonline.com merupakan sebuah produk organis yang dapat di kembangkan, potensi ini disebabkan karena di budidaya kan secara lestari di kawasan hutan dimana kondisi ini dikelola secara alami. Madu ini dihasilkan dari lebah Apis dorsata, lebah jenis ini mencari makan dari bunga-bunga tanaman di hutan. Kita dapat temui sarangnya di dahan-dahan pepohonan hutan. Kontribusi dari lebah ini selain untuk menghasilkan madu yang berkualitas juga dapat memberikan bagi keragaman hayati di kawasan hutan. Sarang lebah Apis dorsata dapat dimanfaatkan sebagai madu, lilin dan produk lainnya sehingga dapat meningkatkan pendapatan masyarakat di sekitar hutan.

Continue reading

Madu Hutan Sebagai Produksi Unggulan Indonesia

Indonesia begitu kaya dan luas, dengan luas daratan seluas 193 juta hektar dan luas hutan sekitar 143 juta hektar. Indonesia merupakan lahan yang sangat luas dan subur untuk berbagai tanaman berbunga yang dapat menghasilkan madu. Ada ratusan tanaman yang dapat menjadi sumber nektar bagi lebah. Keadaan alam Indonesia yang mempunyai banyak tumbuhan dan hutan memberikan ruang usaha peternakan lebah karena sangat kaya akan ragam tanaman berbunga. Produksi madu pun dapat terjadi setiap tahun baik untuk madu hutan maupun madu ternak. Tidak semua lebah dapat menghasilkan madu, madu hanya dapat dihasilkan oleh lebah pekerja yang dapat mengolah nektar. Kita dapat menemukan bentuk madu berupa cairan kental seperti sirup, warnanya bening atau kuning pucat sampai coklat kekuningan. Rasanya khas, yaitu manis dengan aroma yang enak dan segar. Jika dipanaskan, aromanya menjadi lebih kuat tetapi bentuknya tidak berubah.

Continue reading